PUJANGGA CINTA

Satu kata untuk cinta
Kesetiaan dan keteguhan hati
Apalah aku seorang pujangga
Cinta seolah hiasan alam yg alami
Apalah aku seorang pujangga
Sesosok lelaki berbadan tegap berdiri  menghadap kenyataan ini
Problema memang ada
Bahkan seorang pujangga bisa kecewa
Yaaa,  sudah biasa
Aku terkapar lemah merenung sebuah kisah padu asmara
Sebuah spekulasi menahan gejolak cinta
Memang dasar cinta
Berbahagialah kamu seorang pujangga

#dhilun

Post a Comment

0 Comments